PENGALAMAN PPKN SELAMA SEKOLAH DASAR
Pengalaman saya saat di Sekolah Dasar,saya sudah lama tidak mempelajari pelajaran PPKN.
Dikarenakan,saat saya kelas 6 lebih sering mempelajari materi yang akan keluar pada saat Ujian Nasional.Lalu saat menjelang Ujian Nasional,karena adanya Ujian Sekolah atau disebut US,
saya mengulang lagi materi PPKN yang dulu sempat saya pelajari.
Salah satu materi yang saya pelajari bertentangan Negara Kesatuan Republik Indonesia,
atau biasa disebut dengan NKRI.
Untuk materi ini contohnya,makna dari NKRI,Pasal dalam UUD 1945 dan contoh bentuk cinta
pada tanah air.
Selain materi yang bertentangan NKRI,saya juga mempelajari tentang Pancasila,contoh pada materi Pancasila ini adalah,Contoh sikap yang mencerminkan Pancasila,Misalnya pada Sila ke-3 saling tolong-menolong.
.Setelah saya mempelajari materi Pancasila saya juga mempelajari tentang Sikap Persatuan Bangsa.contoh sikap persatuan bangsa misalnya pada lingkungan masyarakat adalah
melakukan musyawarah saat ada pemilihan ketua RT.
Lalu,pada lingkungan sekolah misalnya tidak membeda-beda kan teman berdasarkan
agama,suku dan ras.
Untuk materi yang ke-4,
Cara melestarikan budaya di Indonesia.Contohnya,Mengikuti kegiatan budaya,
dan Mencari tahu tentang budaya-budaya yang terdapat di Indonesia.
Untuk materi yang terakhir adalah,
manfaat pelestarian budaya daerah,Manfaatnya adalah,dengan pelestarian budaya daerah,
maka tentunya nilai-nilai luhur kebudayaan setempat ikut terjaga.selain itu,dapat menarik wisatawan asing untuk menikmati dan mempelajarinya sebagai bagian studi sejarah dan masih banyak lagi.
Begitulah pengalaman belajar PPKN ketika saya sedang berada di sekolah dasar.
Komentar
Posting Komentar